Halo Para Fresh Graduate, Peluang Magang di Bio Farma Dibuka! Buruan Daftar

Bio Farma Group kembali membuka kesempatan bagi para fresh graduate melalui program Magang Generasi Bertalenta (Magenta) 2024. Program ini resmi dimulai dengan masa pendaftaran pada 30 November hingga 4 Desember 2024. Bagi Anda yang ingin memulai karir di salah satu perusahaan farmasi terbesar di Indonesia, ini adalah kesempatan emas.

Proses Pendaftaran dan Tutorial
Pendaftaran dilakukan melalui situs resmi Bio Farma di biofarma.co.id. Untuk mengikuti prosesnya, pelamar dapat:

Mengunjungi website resmi Bio Farma.
Klik gambar slider bertuliskan “Magenta” di halaman depan.
Pilih atau ketik PT Bio Farma (Persero) pada kolom perusahaan di menu karir.
Pilih lowongan yang sesuai dengan kualifikasi Anda.
Kualifikasi Pendidikan
Program ini terbuka untuk lulusan berbagai bidang pendidikan, seperti Administrasi, Akuntansi, Analisis, Biologi, Elektro, Farmasi, Fisika, Komunikasi, Kedokteran Hewan, Kimia, Manajemen, Matematika, Psikologi, Sains, Statistika, hingga Teknik.

Baca juga:  Awal Tahun Harga Cabe di Bener Meriah Merangkak Naik

Tahapan Seleksi
Proses seleksi meliputi lima tahap:

Pendaftaran.
Seleksi Administrasi.
Assessment.
Seleksi Wawancara.
Medical Check-Up.
Layanan Helpdesk untuk Pelamar
Untuk mendukung pelamar, Bio Farma menyediakan layanan Helpdesk melalui:

Email: biocare@biofarma.co.id
Telepon: 1500810
Live chat di website resmi.
Waspada Penipuan
Pihak Bio Farma mengingatkan pelamar agar berhati-hati terhadap penipuan. Semua informasi terkait program Magenta hanya disampaikan melalui media sosial dan website resmi perusahaan.

Program Magenta ini tidak hanya membuka pintu bagi para fresh graduate untuk belajar, tetapi juga memberikan pengalaman berharga di industri farmasi. Jangan lewatkan peluang ini!

Baca juga:  Harga Tiket Pesawat Selama Natura Turun, Saatnya Liburan
Editor:

Bagikan berita:

Popular

Berita lainnya

Cek Kesehatan Gratis Mulai 10 Februari, Simak Syarat dan Cara Aksesnya

Bisnisia.id | Jakarta – Pemerintah resmi meluncurkan Program Cek...

Oceania Riviera, Kapal Pesiar Mewah Berlabuh di Sabang

Pada Kamis, 2 Mei 2024, Motor Ship (MS) Oceania...

Akhir Tahun 2024, Aset Pegadaian Tembus Rp 100 T

Bisnisia.id | Jakarta – PT Pegadaian terus mencatatkan kinerja...

Literasi Keuangan Syariah di Aceh Masih Terendah, Kurangnya Edukasi Terhadap Masyarakat

Bisnisia.id | Banda Aceh – Meskipun Aceh memiliki potensi...

Menjaga Kesehatan dan Harga, Pemotongan Hewan untuk Meugang di RPH

Bisnisia.id | Banda Aceh - Kepala Dinas Peternakan Aceh,...

Penerimaan Bea Cukai Aceh 2024 Capai Rp 380,9 M, Bea Keluar Masih Terkendala

Bisnisia.id | Banda Aceh - Kantor Wilayah Direktorat Jenderal...

Muharram-Syukri Dilantik, Aceh Besar Siap Menuju Perubahan

Bisnisia.id | Aceh Besar - Gubernur Aceh, Muzakir Manaf,...

YARA Desak Pansel Calon Kepala BPMA Hentikan Seleksi

Bisnisia.id | Banda Aceh – Yayasan Advokasi Rakyat Aceh...

Transaksi Kripto di Indonesia Tembus Rp 475,13 Triliun

Bisnisia.id|Jakarta - Data yang dirilis oleh Badan Pengawas Perdagangan...

Dek Gam Janjikan Perbaikan Gedung dan Ambulans untuk PMI Banda Aceh

Bisnisia.id | Banda Aceh - Ketua Mahkamah Kehormatan Dewan...

Semuapay Luncurkan Konsep Digital Tech Tourism untuk Sabang

Bisnisia.id | Sabang – Dalam diskusi panel di Aceh...

Indonesia Dorong Diplomasi Budaya Lewat Teknologi Digital

Bisnisia.id | Jakarta - Komunikasi dan Digital Republik Indonesia,...

Sofyan Amrabat Merapat, Manchester United Juara Liga Inggris?

  Manchester United telah sukses mengamankan tanda tangan Sofyan Amrabat...

Fathan, Anak Gangguan Pendengaran Asal Lhokseumawe Diberikan Alat Bantu Dengar

Bisniskita.id | Banda Aceh - Dinas Sosial Aceh dan Baitul...

Jamaluddin Idham, TA Khalid, dan Muslim Aiyub Wakili Aceh di Badan Legislasi DPR RI

Bisnisia.id | Banda Aceh - Dikutip dari situs resmi...

Plasma Belum Rampung, Perusahaan Sawit Prima Aceh Agro Lestari Disorot

Bisnisia.id | Aceh Barat -Anggota DPRK Aceh Barat, Ahmad...

Kebijakan Trump Naikan Tarif Impor Barang China Dapat Memperlambat Ekonomi Global

Bisnisia.id | Dunia - Presiden AS Donald Trump memerintahkan...

Kepala Desa di Abdya Kembalikan Stempel, Tuntut Pencairan Dana Gampong

Bisnisia.id | Abdya - Ratusan kepala desa dan aparatur...