Puluhan Inovasi Siap Dipamerkan di TTG Aceh di Nagan Raya

BISNISKITA.ID | BANDA ACEH – Gelar Teknologi Tepat Guna (TTG) Provinsi Aceh yang diikuti 15 kabupaten kota di Aceh akan berlangsung di Alun-Alun Suka Makmue Kabupaten Nagan Raya selama 5 hari, mulai 7-11 Mei 2024.

Gelaran tahunan tersebut mengusung tema “Kebangkitan Energi Mendukung Produktivitas dan Kemakmuran Masyarakat Melalui Gelar TTG Aceh XXV”. Dalam kegiatan itu nantinya akan ditampilkan 31 Alat Inovasi TTG, 2 Posyantek, dan 1 TTG unggulan dari 14 kabupaten/kota se-Aceh.

Selain pameran inovasi, gelaran TTG juga akan dimeriahkan oleh bazar dan kuliner, stan UMKM, dan seni budaya.

Kepala DPMG Aceh yang diwakilkan Kepala Bidang Pengembangan Kawasan SDA dan TTG, Wardana, Selasa (7/5/2024) mengatakan, tujuan dilakukan lomba Inovasi Alat TTG, Posyantek dan TTG Unggulan adalah sebagai wadah untuk menjaring ide-ide kreatif dan inovatif terkait TTG di masyarakat guna mendukung pengembangan wilayah melalui penemuan TTG berbasis kearifan lokal, potensi daerah, dan pemberdayaan masyarakat.

Baca juga:  Indonesia Susun Peta Jalan Hadapi Perubahan Iklim dari Sektor Pariwisata

“Salah satu tujuan lomba ini yaitu untuk menjaring atau menggali potensi inventor dalam menciptakan alat-alat yang dapat memudahkan masyarakat memanfaatkan potensi sumber daya alam yang ada,” ujar Wardana.

Adapun inovasi alat TTG 2024 yang akan dipamerkan di Kabupaten Nagan Raya, sebagai berikut:

Kota Banda Aceh

1. Alat pemanen kelapa sawit

2. Mesin penetas ekonomis

3. Kincir angin Savonious

4. Biochar

5. Pemilah Sampah Laut

 

Kabupaten Aceh Tamiang

1. Alat pencacah daun dan mengomel

2. Sundaku 2 in 1

3. Alat biket sekam padi manual

Baca juga:  Dugaan Korupsi Rp75 Miliar di BGP Aceh, Kejati Aceh Periksa 200 Saksi

4. Alat perajang kubis/kol manual

 

Kabupaten Aceh Selatan

1. Mesin penghancur Sterofoam bekas

2. Mesin bajak lahan kering

 

Kabupaten Aceh Utara

1. Mesin potong rumput remote control

2. Peuneurah (alat TTG unggulan)

 

Kabupaten Bireuen

1. Mesin peraut batang Kenaf

 

Kabupaten Aceh Besar

1. Posyantek Maju Bersama

 

Kabupaten Aceh Tengah

1. Alat perontok biji kapulaga

 

Kota Lhokseumawe

1. Mesin Filling dan Capping Botol

2. Inkubator Penetas Telur

3. Sigamlon

 

Kabupaten Aceh Tenggara

1. Alat terbuka dua dimensi

Baca juga:  Pj Gubernur Aceh: PKA VIII Sarana Mengabadikan Sejarah dan Memupuk Persatuan

2. Penabur pakan ikan otomatis

 

Kota Langsa

1. Alat perajang daun tembakau

2. Posyantek Metuah Guna

 

Kabupaten Aceh Barat

1. Alat pemotong kentang

2. Alat pemotong kentang tornado

3. Alat penanam benih

4. Alat pengupas kelapa

5. Mesin pemanggang kopi

 

Kabupaten Bener Meriah

1. Alat pelubang mulsa

2. Alat press baglog

 

Kabupaten Pidie

1. Alat pelubang plastik sistem otomatis

2. Alat prontok dan pengupas kacang

 

Kabupaten Nagan Raya

1. Alat pemberi pakan ternak kambing

2. Alat pemecah kelapa kopra

Editor:

Bagikan berita:

Popular

Berita lainnya

PLN Banda Aceh Pastikan Keandalan Listrik Jelang Ramadan

Bisnisia.id | Banda Aceh – PT PLN (Persero) Unit...

Investasi Sektor Ekonomi Restoratif Tingkatkan Lapangan Kerja hingga 14%

Bisnisia.id | Jakarta – Indonesia sedang menghadapi eksploitasi sumber daya...

Lowongan Kerja di PT Hutama Marga Waskita: Pendaftaran Dibuka Hingga 12 Oktober

BISNISIA.ID - PT Hutama Marga Waskita, anak perusahaan PT...

Selama Dua Bulan, Separuh ASN di DKI Jakarta Kerja di Rumah

Penerapan uji coba kebijakan bekerja dari rumah (WFH) dimulai...

Jelajah Rasa Nusantara, Kreativitas Mahasiswa dalam Mendukung UMKM Lokal

Bisnisia.id | Banda Aceh - tengah pesatnya perkembangan Usaha...

BSI Regional Aceh Tuntaskan Migrasi 2.060.588 Rekening Nasabah

Bisniskita.id | Banda Aceh - Bank Syariah Indonesia (BSI)...

Jasmine Safiera Sabet Emas Pertama untuk Aceh di Sepatu Roda PON XXI 2024

Bisnisia.id | Sigli – Atlet sepatu roda Jasmine Safiera berhasil...

Game of the Year 2024 Jatuh Kepada Astro Bot

Bisnisia.id | Banda Aceh - Astro Bot, game platformer...

Rupiah Bertahan di Bawah 16.200

BISNISKITA.ID - Pasangan USD/IDR tidak mampu mempertahankan kekuatannya dan...

Harga Gabah Kering Panen di Aceh Turun pada September 2024

BISNISIA.ID-  Badan Pusat Statistik (BPS) Aceh mencatat harga Gabah...

Dibalik Sumber Daya Migas Aceh, MaTA Soroti Transparansi yang Lemah

Bisnisia.id | Banda Aceh - Koordinator Masyarakat Transparansi Aceh...

Harga Emas Antam Hari Ini Tertinggi Sepanjang Sejarah! Tembus Segini

Bisniskita.id | Jakarta - Harga emas hari ini keluaran...

Satgas Pangan Polri Lakukan Pengawasan Jaga Stabilitas Harga Beras

Bisniskita.id | Banda Aceh - Satuan Tugas (Satgas) Pangan...

Transaksi HARBOLNAS 2024 Capai Rp31,2 Triliun, Produk Lokal Jadi Unggulan

Bisnisia.id | Jakarta – Gelaran Hari Belanja Online Nasional...

Yah Fud DPRA: Pengelolaan Migas di Aceh Harus Serius dan Pro Rakyat

Bisnisia.id | Banda Aceh - Wakil Ketua II Dewan...

Nova Raudhalia, Siswa MAN 4 Aceh Besar Terima Piagam Penghargaan Inisiator Muda MB24

Bisnisia.id | Bekasi — Nova Raudhalia, siswa Madrasah Aliyah...