BOS IKAI Janji Tebar Dividen Tahun 2026

Bisniskita.id | Jakarta – PT Intikeramik Alamsari Industri Tbk (IDX: IKAI) menebar janji kepada investor terkait pembagian dividen yang akan dilakukan pada tahun 2026.

Rencana itu disampaikan Direktur Utama IKAI, Teuku Johas Raffi dalam paparan publik secara daring, Jumat (8/12/2023).

“Untuk pembagian dividen bisa diwujudkan tahun 2026,” ungkap Teuku Johas kepada media bisniskita.id.

Namun untuk mewujudkan janji itu ia menjelaskan, perseroan terlebih dahulu mulai membukukan laba bersih sejak tahun 2023.

“Kami targetkan tahun ini bisa membukukan laba bersih sebesar Rp1,57 miliar, membaik dibanding tahun 2022 yang menderita rugi Rp35,59 miliar,” jelas dia.

Baca juga:   Aceh Perkuat Kolaborasi untuk Kelancaran Pembangunan 

Selanjutnya, papar dia, perseroan menargetkan membukukan CAGR atau tingkat pertumbuhan pendapatan majemuk 20 persen dalam lima tahun ke depan.

“Kami juga menargetkan EBITDA return on asset lebih 25 persen setiap tahun selama lima tahun mendatang,” tandasnya.

Lebih jelasnya, pada tahun 2024, perseroan memasang target pendapatan sebesar Rp259,84 miliar.

Sedangkan di tahun 2025, dipatok pada angka Rp274,98 miliar dan Rp318,02 miliar pada tahun 2026.

Ia menerangkan, target itu akan ditopang rencana peseroan untuk meningkatkan kapasitas produksi keramik, membuka jaringan distribusi pemasaran dan ekspor ke Amerika Serikat.

Baca juga:  Karim Benzema Cetak Gol, Al Ittihad Kokoh di Puncak

Sedangkan dari lini bisnis perhotelan, jelas dia, perseroan akan melakukan peremajaan International Hotel Chain dan penambahan kamar.

“Kami bisa melakukan akuisisi saham hotel atau kerjasama operasi hotel,” tutur dia.

Namun, rencana pembagian dividen itu harus dapat menghapus defisit sedalam Rp671,01 miliar pada akhir September 2023. []

 

Editor:

Bagikan berita:

Popular

Berita lainnya

DKP Aceh Segel Bagan Apung Ilegal di Kawasan Konservasi Simeulue

Bisnisia.id | Simeulue – Pemerintah Aceh melalui Dinas Kelautan...

Negara Bagian Amerika Tengah dan Texas Beri Peringatan Kekurangan Listrik

24 Agustus - Dua jaringan listrik AS mengeluarkan peringatan...

PLN Diminta Jamin Keandalan Listrik Selama PON XXI

Menjelang penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut 2024,...

Pemerintah Fokus Stabilkan Harga Bapok untuk Jaga Inflasi

Bisniskita.id | Jakarta – Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan menegaskan, pemerintah...

Aceh Gandeng Investor Malaysia untuk Bangun Rumah Sakit Modern

Bisnisia.id | Banda Aceh – Gubernur Aceh, Muzakir Manaf,...

Pemerintah Aceh Usul Tambahan Anggaran Pelaksanaan PON ke Pemerintah Pusat

BISNISKITA.ID | BANDA ACEH-- Pj Gubernur Aceh Bustami bersama...

1 Januari 2025, PPN 12 Persen Resmi Berlaku

Bisnisia.id | Jakarta — Pemerintah memastikan kebijakan Pajak Pertambahan...

Syech Muharram: Petani Aceh Besar Belum Makmur

BISNISKITA.ID - Bakal calon bupati Kabupaten Aceh Besar dari...

Kemenperin Pacu Transformasi Digital Lewat Program e-Smart IKM

Bisniskita.id | Jakarta – Transformasi digital industri merupakan isu prioritas...

Hiswana Migas Aceh Minta ASN dan Kafe Tidak Gunakan Gas Subsidi

Bisnisia.id | Banda Aceh - Ketua Hiswana Migas Aceh, Nahrawi...

ExxonMobil Kembali ke Aceh, Mulai Eksplorasi di West Andaman

Bisnisia.id | Banda Aceh - Setelah hampir satu dekade...

Uji Coba EWS Digital Perdana di Aceh, Wamen Nezar Patria Harap Jadi Role Model di Indonesia

Bisniskita.id | Banda Aceh - Kementerian Komunikasi dan Informatika...

Perusahaan Sawit di Nagan Raya Belum Kantongi ISPO, Pemerintah Hanya Beri Peringatan

Bisnisia.id | Nagan Raya — Beberapa perusahaan kelapa sawit...

Prabowo: Indonesia Siap Jadi Pemimpin Energi Hijau Dunia

Bisnisia.id | Peru - Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto,...

Pelatihan Kompetensi 300 UMKM Aceh: Meningkatkan Daya Saing Bisnis

BISNISKITA.ID, Kementerian Investasi RI dan Dewan Kerajinan Nasional memberikan...

Hasil Pertandingan: Persija Jakarta vs Arema FC Berakhir 2-2

  Pertandingan antara Persija Jakarta dan Arema FC dalam pekan...

Tujuh Kab dan Kota dengan Belanja Pegawai Tertinggi di Aceh

Berdasarkan data dari Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan (DJPK) Kementerian...

BRIDS Dorong Perusahaan Indonesia Raih Pendanaan Publik Lewat IPO

Bisnisia.id | Jakarta – BRI Danareksa Sekuritas (BRIDS) semakin...