Bank Aceh Raih Penghargaan UIN Ar Raniry Awards

Bisnisia.id | Banda Aceh – Direktur Utama Bank Aceh, Fadhil Ilyas, menerima penghargaan dari Universitas Islam Negeri (UIN) Ar Raniry atas dukungan kemitraan dalam peningkatan mutu pendidikan tinggi di Aceh. Penghargaan ini diberikan dalam rangka Milad ke-61 UIN Ar Raniry.

Penghargaan ini merupakan bentuk apresiasi atas kontribusi Bank Aceh dalam mendukung berbagai program pengembangan UIN Ar Raniry. Kerja sama antara kedua lembaga ini telah terjalin baik selama bertahun-tahun, menghasilkan sejumlah program inovatif yang bermanfaat bagi masyarakat Aceh.

Kemitraan antara Bank Aceh dan UIN Ar Raniry Banda Aceh juga telah melahirkan berbagai program kolaboratif, seperti pemberian bantuan untuk pengembangan riset, serta pembangunan infrastruktur kampus salah satunya Laboratorium Mini Bank Syariah milik UIN Ar Raniry Banda Aceh.

Baca juga:  International Friendly Match, Momentum Persiraja Tunjukkan Kesiapan Bersaing di Level Lebih Tinggi

Kegiatan Laboratorium Mini Bank Syariah diharapkan dapat membekali dan menambah wawasan bagi mahasiswa di bidang ekonomi bisnis khususnya Perbankan Syariah. Aktifitas utama dalam Laboratorium Mini Bank Syariah memfokuskan diri pada pengembangan kegiatan praktik khususnya praktik kegiatan operasional perbankan di lingkungan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam.

Kerja sama ini tidak hanya memberikan manfaat bagi mahasiswa UIN Ar Raniry Banda Aceh, tetapi juga berkontribusi pada peningkatan kualitas sumber daya manusia di Aceh.

Fadhil Ilyas menyampaikan rasa terima kasih atas penghargaan yang diberikan. “Penghargaan ini merupakan motivasi bagi kami untuk terus meningkatkan kontribusi dalam memajukan pendidikan di Aceh. Kami percaya bahwa pendidikan adalah kunci untuk membangun masa depan yang lebih baik,” ujarnya.

Baca juga:  Investasi Saham Makin Populer di Aceh, Generasi Z Pimpin Tren Pasar Modal
Editor:

Bagikan berita:

Popular

Berita lainnya

Perang Gaza dan Israel, Harga Minyak Dunia Capai US$ 90/Barel

Jakarta - Harga minyak mentah global terlihat stabil di...

Garden Diplomacy, Konjen RI Lesehan Bersama Menkeu Western Cape di Taman Wisma Premiere

Selama sekitar setahun terakhir, Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI)...

Buruan, Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor di Aceh Berakhir Januari 2025

Bisnisia.id | Lhokseumawe. -Badan Pengelolaan Keuangan Aceh (BPKA) Wilayah...

Universitas Syiah Kuala Terima Pendanaan Rp970 Juta untuk Kembangkan Produk Face Care

Bisnisia.id|Banda Aceh -  Universitas Syiah Kuala (USK) bersama PT....

Harga CPO Turun Rp 200/Kg, Harga TBS di Aceh Barat Daya Ikut Melemah

Bisnisia.id | Aceh Barat Daya - Harga minyak kelapa...

Merawat Tradisi Khanduri Blang Melalui PKA-8

 Tradisi nenek moyang, Khanduri Blang hingga kini masih terjaga....

Kemenperin Pacu Transformasi Digital Lewat Program e-Smart IKM

Bisniskita.id | Jakarta – Transformasi digital industri merupakan isu prioritas...

Menparekraf Dorong Pemuda Aceh untuk Bangkitkan Ekonomi Kreatif Lokal

Bisnisia.id | Banda Aceh – Menteri Pariwisata dan Ekonomi...

Sidang Pemeriksaan Setempat MS Jantho Selesaikan Sengketa Warisan di Kuta Baro

Bisnisia.id | Aceh Besar - Majelis Hakim Mahkamah Syar’iyah...

Liverpool Kokoh di Puncak, Real Madrid Raih Kemenangan Dramatis di Kandang Atalanta

Liverpool dan Real Madrid berhasil meraih kemenangan di pertandingan...

Ini Cara Daftar Petani Milenial, Buruan Sebelum Habis Kuota

Bisnisia.id | Jakarta – Kabar gembira bagi para pemuda...

Elon Musk Disebutkan Siapkan Ratusan Miliar Dukung Donald Trump dalam Pilpres AS

Taipan Elon Musk disebutkan menyatakan mendukung Donald Trump dalam...

Industri Kosmetik di Indonesia Tumbuh, Peluang Bisnis yang Menjanjikan

Bisnisia.id | Jakarta — Industri kosmetik dalam negeri tengah...

Kemekeu Tetapkan Kurs Pajak Baru Berlaku Mulai 27 November 2024

Bisnisia.id | Jakarta  – Kementerian Keuangan Republik Indonesia resmi...

Persiapan PON XXI Aceh-Sumut 2024 Ditekankan oleh Irjen Kemendagri: “Sedia Payung Sebelum Hujan”

BANDA ACEH – Irjen Kemendagri, Tomsi Tohir Balauw, menekankan...